Hari Kartini, PHR Junjung Tinggi Kesetaraan dalam Berkontribusi Bagi Negeri
PEKANBARU, 22 April 2024 – Hari Kartini yang diperingati pada tanggal 21 April setiap tahunnya menjadi momen penting bagi PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) untuk merefleksikan komitmennya dalam mewujudkan kesetaraan gender dan membuka kesempatan luas bagi perempuan di industri migas. Sebagai perusahaan yang bergerak di sektor energi, PHR percaya bahwa perempuan memiliki potensi besar untuk…
Read More “Hari Kartini, PHR Junjung Tinggi Kesetaraan dalam Berkontribusi Bagi Negeri” »