Mantapkan Infrastruktur Digital, BPJN-PUPR Perpanjang Kerjasama dengan Telkom Indonesia
Sinergi antara teknologi dan infrastruktur semakin menguat melalui kunjungan strategis Head of Telkom Daerah Batam ke kantor Satuan Kerja Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Kementerian PUPR Batam, Jumat (31/1). Kunjungan ini menjadi momentum evaluasi layanan sekaligus penguatan kerja sama untuk tahun 2025. Dalam pertemuan tersebut, BPJN-PUPR yang diwakili oleh Bendaharawan Betti Hasanah, meresmikan perpanjangan kontrak…