Kapolres Kampar Terjun Langsung Padamkan Karhutla di Perbatasan Riau–Sumbar
SMARTPEKANBARU.COM- Kapolres Kampar, AKBP Boby Putra Ramadhan Sebayang, kembali menunjukkan respons cepat terhadap kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang terjadi di wilayah perbatasan Riau–Sumbar. Pada Sabtu siang (19/7/2025) sekitar pukul 13.30 WIB, ia bersama tim langsung turun ke lokasi kebakaran yang terdeteksi melalui aplikasi Lancang Kuning, tepatnya di Jalan Lintas Sumbar–Riau Km 110–111, Nagari Tanjung…
Read More “Kapolres Kampar Terjun Langsung Padamkan Karhutla di Perbatasan Riau–Sumbar” »