Pasar Ponsel Lipat 2025 Diprediksi Stagnan, iPhone Lipat Jadi Harapan
SMARTPEKANBARU.COM- Pertumbuhan pasar ponsel lipat diproyeksi melambat pada tahun 2025 ini dibanding tahun-tahun sebelumnya. Menurut perkiraan firma riset pasar TrendForce, pengiriman ponsel lipat dunia pada tahun ini akan mencapai 19,8 juta unit. Jumlahnya sedikit meningkat dibanding tahun 2024 yaitu sebesar 17,8 juta unit. Penetrasi ponsel lipat pada tahun ini juga ditaksir stagnan, sebesar 1,6 persen…
Read More “Pasar Ponsel Lipat 2025 Diprediksi Stagnan, iPhone Lipat Jadi Harapan” »