Peringatan HUT ke-80 RI, Sejarawan Beberkan Bukti Nasionalisme Riau yang Tak Terbantahkan
SMARTPEKANBARU.COM- Menyambut peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia, Sejarawan Prof Suwardi MS mengajak masyarakat untuk menoleh ke belakang. Mengingat kembali kisah besar yang jarang dibicarakan yaitu sumbangsih Riau melalui Kesultanan Siak terhadap Republik Indonesia. Dibalik tatapannya, terpancar sorotan kenangan tempo dulu pascakemerdekaan. Ia membuka percakapan dengan nada lirih, bahwa generasi sekarang harus mengetahui…